"Cinta Ibu"

DELAPAN KEBOHONGAN SEORANG IBU DALAM HIDUPNYADalam kehidupan kita sehari-hari, kita percaya bahwa kebohongan akan membuat manusia terpuruk dalam penderitaan yang mendalam, tetapi kisahini justru sebaliknya. Dengan adanya kebohongan ini, makna sesungguhnya dari kebohongan ini justru dapat membuka mata kita dan terbebas dari penderitaan, ibarat sebuah energi yang mampu mendorong mekarnya sekuntum bunga yang paling indah di dunia.Cerita bermula ketika aku masih kecil, aku terlahir sebagai seorang anak laki-laki di sebuah keluarga yang miskin. Bahkan untuk makan saja, seringkali kekurangan. Ketika......
 

DamBa CinTa daN SayAngMu

"RiNdU RooM"Aku mulai bergantung padamuSetiap detak jantungku menyebut namamuDisetiap hembusan nafaskuKu hembuskan hanya untuk menunggumuBisakah malam sepi iniMenghilangkan semua rasa yang terciptaSaat aku mulai ragu padamuTolong yakinkan padakuBahwa aku tak perlu ragu lagi padamuCiptakan untukku sebuah lagu cinta suciYang akan kita nyanyikan saat Allah menyatukan kitaSekali lagi aku akan berkata"Tolong jangan tinggalkan aku"Karena kau adalah nafaskuDan aku akan setia menunggumu disniHingga kau datangMembawa sebentuk cintaDan kita menyatu dalam ruang rindu......
 

Kau Cinta dan Manja koe

"M4nJa"Aku ingin kamu ada di siniMendengar semua kisahkuAku ingin kamu ada disisikuMengusap air matakuTersenyum padaku saat aku mulai putus asaMeyakinkankuKalau aku gak' sendiriBiarkan aku bersandar di bahumuMembagi bebanku dalam kebisuanMelepaskan lelahkuAkan penghidupanku saat iniIzinkan aku menangis di punggungmuKarena aku letih dengan semua iniBerikan aku senyummuKarena aku membutuhkanmuUsap air mataku saat aku rapuhTegarkan hatiku saat aku menghadapi semua iniKarena aku butuh kamuKarena kamu adalah "sandaran hati"kuDan kamu adalah"Anugrah Terindah YAng Pernah Aku Mili......
 
 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. MottaQien Inside - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Re-Design Kunyuk
Proudly powered by Blogger